
Assalamualaikum, Kali ini saya akan berbagi cara untuk membuat scroll bar pada widget di blogger. langsung saja,
- Login blogger, pilih tata letak, tambah gadget
- Pilih html/javascript
- Masukkan kode <div style='padding: 5px; overflow: auto; width: auto; height:200px;border:1px solid #000000'>Letakan kode/tulisan anda disini</div>
- Simpan
Masukkan tulisan anda di sini
Copyright Robot Teknologi
Copyright Robot Teknologi
Anda bisa mengubah tinggi dengan merubah tulisan berwarna kuning
Sekian Wassalamualaikum
0 komentar:
Posting Komentar