Brotherhood-Cyber - Notepad++ adalah sebuah pengedit source code dan pengganti Notepad yang mendukung beberapa bahasa. Berdasarkan pada Scintilla, sebuah komponen editing yang kuat, Notepad++ ditulis dalam C++ dan menggunakan Win32 API dan STL murni yang menjamin sebuah kecepatan eksekusi yang lebih tinggi dan ukuran program yang kecil. Fitur-Fitur lain adalah Syntak Highlighting dan Syntak Folding, multi-document, multi-view, dan auto completion.
Screenshot:
Notepad++ v6.7.2 enhancements and bug fixes:
- Fix the crash issue while config.xml and stylers.xml are not loaded.
- Fix NPPM_LAUNCHFINDINFILESDLG API regression issue.
- Prevent auto-insert of {} [] () "" and '' from inserting in column mode.
- Fix the bug that "Function parameters hint on input" checkbox in preferences dialog is not initialized correctly.
- Fix saving theme modified styles not working problem (Copy theme files in %APPDATA% to avoid UAC problem).
- Improve the usability of User Defined Language dialog: reduce dialog's height.
0 komentar:
Posting Komentar