Virtual DJ adalah salah satu software paling terkenal dan populer dalam bidang Simulasi Dunia DJ. Untuk belajar DJ kita tidak perlu membeli perangkat DJ yang harganya lumayan tinggi, cukup dengan aplikasi virtual ini kita dapat mengetahui basic - basic dari DJ.
Di aplikasi ini kita dapat melakukan berbagai hal seperti melambatkan atau mempercepat tempo lagu, menyambung lagu, memainkan sound effect, mengatur beat. Sebelumnya kita harus membuat playlist terlebih dahulu agar mempermudah memasukan lagu. Selain itu juga kita dapat memainkan sekaligus video bersamaan dengan lagu yang kita putar. K
Softaware Virtual DJ Pro memiliki banyak kelebihan walaupun saat pertama kali menggunakan agak membinggungkan tapi kalau terus di coba-coba maka akhirnya akan terasa mudah dan terbiasa, untuk saat ini Virtual DJ sudah menginjak Versi 8 dan tentu saja akan terus di update, Harga Virtual DJ Pro sendiri adalah $299, cukup mahal bukan? tapi disini kita mendapatkanya gratis. Aplikasi ini dikembangkan oleh Atomix Productions.
Kebetulan admin suka lagu - lagu EDM (Electronic Dance Music), ingin lagu EDM ter-update? silahkan request di bawah.
ScreenShot :
Minimum System Requirments :
- Intel® Pentium® 4 or AMD Athlon™ XP
1024×768 resolution - DirectX compatible soundcard
- 512MB RAM
- 50MB free on the hard drive
- Windows XP/Windows Vista/Windows 7/Windows 8 32-bit and 64-bit (x86 and x64) For Windows PC
Link Download
Password : S4nguan.blogspot.com
0 komentar:
Posting Komentar