Rabu, 10 Maret 2010

Cara Menulis Kode Script ke Dalam Posting

Untuk menulis Script/Kode ke dalam posting kita harus menggunakan teknik tersendiri, karena bila kita menuliskannya seperti biasa atau copas ke dalam postingkitak tidak akan muncul di posting seperti yang kita tulis karna scripnya langsung di terjemahkan kedalam bahasa HTML atau menjadi gadget.
Jika kita ingin menulis script / kode kia dapat menggunakan Dua cara di bawah :
Kode script yang akan kita ganti :
  Kode.                     Kode pengganti .
     <        menjadi       &lt;
     >        menjadi       &gt;
     "         menjadi       &quot;  
     &       menjadi       &amp;

Begini cara menggantinya :
Cara pertama :
- Buka notepat
- Klik Edit pilih Repalace akan mucul kotak replace
- Masukkan  Kode yang akan di repalace pada kotak "Find what"
- Kemudian masukkan kode penggantinya pada kotak "Replace whit"
- Jika sudah Klik tulisan Replace All
- Setelah selesai merepalce semua kode, copykan semua kode yang di replace tadi ke dalam posting kamu.

Cara kedua :
 Cara yang kedua ini lebih gampang dan praktis,
- Anda buka alamat ini centricle.com 
- Kalau sudah masukkan kode script kamu ke dalam kotak yang telah di sediakan.
- Terus Klik tulisa Encode tunggu sesaaat kamu akan mendapatkan kode script yang baru
- Masukkan kode script yang  baru ke dalam posting kamu.
- Dan selesai sudah..
 Selamat Mencoba

Cara Menulis Kode Script ke Dalam Posting Rating: 4.5 Diposkan Oleh: Unknown

0 komentar:

Posting Komentar